Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2010

Aksi nyata topik 1 : pembelajaran untuk setting pendidikan inklusif

 #GBBUDL #gtkdikmendiksus #kemdikbudristekdikti Aksi Nyata topik 1.  Pembelajaran untuk setting pendidikan inklusif. Selamat malam rekan – rekan, Bapak/Ibu Guru Hebat, dan wali siswa semua. dalam rangka memenuhi tahapan penyelesaian Bimtek Universal Design for Learning yang diselenggarakan oleh Kemdikbudristekdikti, izinkan saya membagikan pemahaman mengenai materi Konsep Dasar Pendidikan Inklusif. Apakah Bapak/Ibu atau teman - teman pernah mendengar istilah "inklusif"?.  Inklusif, atau inclusion dalam bahasa Inggris, adalah sikap mengajak masuk atau mengikutsertakan. Inklusif juga bisa memiliki arti memahami sesuai sudut pandang orang atau kelompok lain dengan latar belakang yang berbeda-beda. Lalu apa korelasi antara inklusif dengan dunia pendidikan kita? Dewasa ini sering terdengar instilah pendidikan inklusif atau pembelajaran setting pendidikan inklusif. Apa maksudnya? Pendidikan inklusif adalah pendidikan yang tidak membedakan kondisi peserta didik. Kita tentu pernah me

PSIKOGERIATRI (Ghora Meirza Putra): PSIKOGERIATRI

PSIKOGERIATRI (Ghora Meirza Putra): PSIKOGERIATRI : "Psikogeriatri adalah cabang ilmu kedokteran yang memperhatikan pencegahan ,diagnosis, dan terapi gangguan fisik dan psikologik atau psikiat..."

Ratna_Dewi_Blog'Sit3: INTERVENSI KHUSUS PADA LANJUT USIA

Ratna_Dewi_Blog'Sit3: INTERVENSI KHUSUS PADA LANJUT USIA : "Sering kali pasien lanjut usia disalahartikan sebagai pasien geriatri. Padahal, pasien lanjut usia belum ..."

ASKEP masalah perilaku Qurotul A'yun

Gambar
www.stikeshangtuah-sby.ac.id ASUHAN KEPERAWATAN KLIEN LANSIA DI PANTI WERDHA DENGAN MASALAH PERILAKU: obsesif-kompulsif A.      KONSEP PANTI WERDHA Panti sosial tresna werdha (PTS) adalah institusi yang member pelayanan dan perawatan jasmani,rohani,dan perlindungan untuk memenuhi kebutuhan lanjut usia agar dapat memiliki kehidupan secara wajar . PTS (versi depsos RI) unit pelaksana teknis (UPT) di bidang pembinaan kesejahteraan sosial lanjut usia memberi kesejahteraan sosial bagi lanjut usia berupa pemberian : 1.       Penampungan 2.       Jaminan Hidup (makanan dan pakaian) 3.       Pemeliharaan Kesehatan 4.       Pengisian waktu luang termasuk rekreasi 5.       Bimbingan sosial, mental, dan spiritual Pelayanan diberikan dalam bentuk kegiatan, antara lain: 1.       Kegiatan rutin (harus terjadwal dari senin sampai sabtu) a.        Pemenuhan kebutuhan makan 3 kali perhari dan kudapan 2 kali perhari b.       Senam lansia c.        Bimbingan ruhani atau keagamaan sesuai dengan agam